Selasa, 26 Februari 2013

Cara Mempercepat Koneksi Internet Dengan CMD



http://christiandwiwijaya.blogspot.com/-Koneksi internet lamabat? Ane punya trik jitu Cara Mempercepat Koneksi Internet Dengan CMD tanpa software, cara ini masih terbilang sederhana dan tak perlu Koding seperti di RegEdit. Iya mungkin jarang2 ada orang yang tau trik ini.

OK, Menuju TKP

1. Klik start, ketik cmd lalu buka

2. Ketik ipconfig lalu tekan Enter (Lihat Gambar

3. Akan muncul tampilan seperti berikut, pada Default Gateway salin angkanya, (Yang dilingkari Hijau)

4. Kemudian klik Start, Ketik Run lalu buka, Ketikan ping 111.95.15.1 -t (Tulisan berwarna kuning adalah Default gateway yang telah di salin tadi, silahkan ganti dengan default gateway PC agan

5. Klik OK dan akan muncul jendela seperti berikut, cukup di Minimize saja

Keterangan:


  • -t adalah waktu yang berulang ulang
  • ipconfig adalah kode CMD
  • semakin lama PC melakukan Ping, maka internet agan akan semakin cepat, tapi bukan berarti sangat cepat!
Semoga Bermanfaat,
Sekian

Tidak ada komentar:

Posting Komentar