Rabu, 13 Maret 2013

input bisskey di bermacam reseiver

Assalamualaikum wr. wb.
Kali ini saya akan membahas Cara Memasukkan Biss Key atau Kunci Biss ke Berbagai Receiver Matrix.
Sebelum saya membahasnya mungkin udah banyak yang tau tentang Biss Key atau Kunci Biss, yang biasanya untuk membuka channel-channel yang teracak/gelap. Tetapi tidak semua channel-channel yang bisa dibuka dengan Biss Key atau Kunci Biss seperti channel-channel paket berlangganan, Matrix ESPN, Matrix Starsport.
Jadi, jangan tanyakan Biss Key channel-channel paket berlangganan, Matrix ESPN, Matrix Starsport yaa..!!
Oke, jangan lama-lama lagi langsung saja kita ke TKP!

I. Matrix Prolink HD Ethernet NEW

Menu
Akses tertentu
Tekan angka 8612 lalu OK
Pengaturan CA
Buka kunci
Biss

II. Matrix Prolink HD Ethernet (bukan yang NEW)

Menu
Peralatan
Kunci Biss

III. Matrix Prolink HD PVR

Menu
Sistem
CA Setting

IV. Matrix Starlink V HD PVR

Menu
Kunci Biss/Biss Key

V. Matrix Selain di Atas

Pertama periksa dulu ada atau tidak tulisan OTA di receiver (biasanya terdapat di depan). Kalau ada, berarti receiver anda suport Biss Key. Biasanya matrix yang selain di atas (seperti Matrix Planet, Matrix Apple3, Matrix Burger, Matrix Sossis, dll) itu cara mesukin Biss Key itu sama dan cara memasukannya sebagai berikut :

Tekan Info
Pencet 1234

Ataupun :

Menu
0000

Sekian info dari saya, semoga bermanfaat dan bagi yang mau CoPas mohon sertakan link sumbernya.

Update 1 Maret 2013 :

VI . Matrix Starlink V HD+Ethernet

Tekan Menu
Ketika di Menu tekan lagi 8888

Trimakasih!

Matrix Starlink HD PVR V Bisskey


Klik Disini untuk Info Matrix Starlink V HD Ethernet

Ini dia produk HD terbaru dari Matrix yaitu Matrix Starlink V HD PVR Bisskey
Matrix Starlink V HD PVR Bisskey siap
Matrix Starlink V HD PVR Bisskey siap
Matrix Starlink V HD PVR siap
Matrix Starlink V HD PVR siap
Matrix Starlink V HD PVR tampak belakang
Matrix Starlink V HD PVR tampak belakang, ada lnb in, loop out, rca, HDMI Port
kami siap kirim dalam jumlah besar
kami siap kirim dalam jumlah besar
Penjelasannya :
  • Dapat menangkap siaran dengan format HD / MPEG4 seperti Kompas TV, Antara TV, IBN TV, Sky Promo, TRACE Sport HD, TRACE Music HD, FASHION TV HD, NHK HD dll termasuk juga format mpeg2 seperti tv indonesia seperti MNCTV, Global, RCTI, Transtv, Trans7, Bali TV, Jtv, Da ai TV, LBS drama, LBS musik, Lejel, Gogo, B channel dan ratusan channel internasional dan nasional lain lain
  •  Dilengkapi USB Port untuk memainkan film (format AVI, MPEG4 dll), Lagu mp3 dan gambar JPEG dari Flashdisk
  •  Dapat membuka siaran acak MNC / Global / Trans tv/ Trans7 / SCTV saat pertandingan liga Inggris EPL / liga spanyol
  • Suport Ku band dan c band
  • Dapat merekam acara tv jika terhubung dengan flashdisk
  • Dapat memainkan lagu, gambar, film mkv dari flashdisk
  •  Gambar Jernih khususnya dalam format ntsc dan pal
  •  Dapat mengunci channel yang diinginkan
  • cocok untuk tv tabung segala merek
  • cocok juga untuk tv HD untuk menampilkan gambar HD
  • Receiver HD termurah dengan kualitas istimewa